iklan iwb

Iwanbanaran.com – Cakkkk…MotoGP musim 2021 telah berakhir. Namun masih ada beberapa hal yang patut dibahas, seperti crash para pembalap MotoGP musim ini. Nahhh…IWB akan membedah siapa saja raja dlosor berdasarkan data crash yang telah terjadi selama 18 balapan musim ini kang broo. Monggo disimak…

Musim ini balapan telah berlangsung selama 18 seri dan disetiap akhir pekan balapan kita selalu dihadirkan dengan crash yang memang sudah menjadi hal lumrah bagi seorang pembalap cakkkk, Banyak faktor yang menyebabkan crash terjadi, salah satunya adalah pembalap mempush hingga limit, kesalahan pembalap lain hingga masalah teknis yang membuat para pembalap bisa mengalami crash. Siapa sajakah pembalap dengan crash terbanyak musim ini????

iklan iwb

Pembalap MotoGP terbanyak dengan crash terbanyak disepanjang musim 2021 ini adalah Iker Lecuona (Tech3 KTM Factory Racing). Pembalap yang musim depan membela Team HRC World Superbike tersebut tercatat mengalami crash sebanyak 26 kali disemua sesi mulai Free Practice 1 hingga Race. Kemudian peringkat kedua pembalap dengan crash terbanyak adalah Marc Marquez (Repsol Honda Team), The Baby Alien telah terjatuh sebanyak 22 kali dalam 14 seri yang ia jalani musim ini. Bukan suatu hal yang baru jika Marc ditiap musim selalu menjadi salah satu pembalap dengan crash terbanyak cakkk, terlebih doi adalah tipikal pembalap yang selalu mempush hingga limit.

Peringkat ketiga ditempati Pol Espargaro (Repsol Honda Team) dengan 20 Crash, pembalap Spanyol ini memang beradaptasi keras diatas Honda RC213V setelah empat tahun menunggangi KTM RC-16. Dan hal positifnya adalah Pol mampu bangkit diparuh musim kedua dan meraih satu podium penting yang ia cetak pada GP Emilia Romagna. Peringkat keempat dengan crash terbanyak adalah Alex Marquez (LCR Honda Castrol), ia tercatat dlosorr sebanyak 19 kali dan pembalap MotoGP dengan crash terbanyak diposisi lima adalah Aleix Espargaro (Aprilia Racing Team Gresini) dengan 18 crash.

Untuk kelas MotoGP sendiri dalam satu musim tercatat 278 kali crash disepanjang akhir pekan dalam 18 balapan musim ini. Dalam artian rata rata disetiap seri terdapat 15 kali crash. Jumlah ini adalah yang paling terkecil dibandingkan Moto3 dan Moto2 yang jika dikalkulasi terdapat 672 kali crash dalam 18 balapan pakdee.

Selain itu, dari data yang masuk. Terdapat tiga tikungan dari tiga sirkuit yang paling banyak memakan korban diantaranya..

?Tikungan 3 – Le Mans, Prancis ? 37 crash
?Tikungan 1, Sachsenring, Jerman – 22 crash
?Tikungan 16, Misano II, San Marino – 20 crash

29 COMMENTS

  1. harusnya judulnya bukan “Data Pembalap sering ?Dlosor? Motogp 2021 dirilis, ini rajanya cak !!!” tapi “Gerombolan Pembalap Honda Doyan Dlosor!!! Intip Faktanya!!!”

    • Emangnye kenapa kalau pembalap ndlosor? Itu artinya motornya memang buas dan butuh skill diatas rata2 untuk menjinakkannya.
      Bukan motor letoy yang bisa menang hibah karena jinak disaat pbalap lain ndlosor ?
      Bangga ya dpt juara hibah?
      Emang udah benyek ???

      • Saking buasnya yg make pada patah tulang dan cacat permanen usia muda dan pensiun dini di saat produktif2 nya.. Mm bakalan menyusul pensiun dini gara2 motor pematah tulang… Muehehehe…

      • panik , gak mau terima kenyataan, motor honhon cuma ampas disirkuit, ngandelin mamakes yang udah sakit..

        FBH sakit ayan berjamaah

  2. harusnya judulnya bukan “Data Pembalap sering ?Dlosor? Motogp 2021 dirilis, ini rajanya cak !!!” tapi “Gerombolan Pembalap Honda Doyan Dlosor!!! Intip Faktanya!!!”

    jebule pakde, bl0Gg3r FBH wkwkwkwk

    • Emangnye kenapa kalau pembalap ndlosor? Itu artinya motornya memang buas dan butuh skill diatas rata2 untuk menjinakkannya.
      Bukan motor letoy yang bisa menang hibah karena jinak disaat pbalap lain ndlosor ?
      Bangga ya dpt juara hibah?
      Emang udah benyek ???

    • lha emang nya kamu siapa ngatur2 yang nulis artikel?
      mbok kalo ndak suka kamu bikin artikel sndiri sesuai preferensimu. kasi judul sak karepmu, isinya sesukamu. trus komentar sendiri sesukamu.
      ngunu ae kok repot,
      heran kok masih ada orang vekock model kamu dibiarkan berkeliaran

  3. Rossimin Lejen Melempem yang tidak bisa ditauladani. Skill cuma tendangan goib sepang 2015. Hanya RCV yang bisa menirukannya dengan sepak lurus pemutus tulang humerus bikin alien pasang selang infus jerez 2020.
    Kuobelokkk belokkk kantoz kotoz kotoz

  4. Waaaaa……. KELUARRRR…. KeluaRRR…..
    Ayo dong bang weibeh dikoco-koco biar lekas keluar artikel raja dlosor nya bang weibb

  5. Kalau Rilis = Lepas keluar… Maka…
    Ayo dong bang weibeh dikoco-koco dulu biar lekas keluar artikel raja dlosor nya bang weibb

  6. kasian ngundah, ridernya kerjaannya ngerusak motor hasilnya zong ga jurdun cuma rebutan ampas.

    setidaknya ngundah berhasil merebut juara OMR

    muehehehehe pabrikan badutt ??????????

    • Juara:
      1. Tech3 Ketan HitaM Factory Racing
      2. Respon Hon2 Team
      3. Respon Hon2 Team
      4. PCR Hon2 Catrol
      5. AprilMei Racing Team Gresono

      Hore….. Hon2 Juaranya

Comments are closed.